Sekilias sejarah :
Koprasi kredit sejahterah didirikan di cibinong – bogor,
pada tanggal 05 oktober 1972. Awal mula pendirinya diprakarsai oleh 5 orang
tokoh masyarakat tingkat bawah pada saat itu, dengan anggota awal 40 orang dan
modal awal Rp 40.000 dan di beri nama “credit Union Sejahterah”. Atas prakarsa
beliau-beliau inilah, maka pada tanggal 23 november 1975 Credit Union
Sejahterah memperolah Badan Hukum Resmi dari Departemen Koperasi dengan nama
Koperasi Kredit Sejahterah .
Keanggotaan Koperasi
Kredit Sejahtera diperoleh dengan cara “Member get member” Mereka berasal dari
masyarakat cibinong, Bogor, Depok dan sekotarnya dari semua masyarakat tanpa
membedakan suku, ras, agama, aliran, maupun jenis kelamin, dengan hak dan
kewajiban yang sama
Data per 31 Mei 2012, dengan perkembangan sangat mengejutkan
dari hasil perdata pada tanggal 31 mei 2012 kini jumlah anggota mencapai 9.441
orang dan asset mencapa Rp 48.973 miliar , dan gedung kantor milik sendiri
dengan 3 lantai ber AC , dan setiap lantai mempunyai pelayanan yang berbeda,
yaitu :
·
Lantai 1 : tempat pelayanan anggota (menabung
& mengangsur pinjaman
·
Lantai 2 : tempat anggota pelayanan anggota
pengajuan pinjaman
·
Lantai 3 : ruang rapat & pelatihan
Koperasi ini juga mempunya Visi, Misi dan Tujuan, yaitu :
Visi :
Lembaga keuangan suadaya
yang sehat dan terpercaya pilihan utama masyarakat
Misi :
Meningkatkan kesejahteraan
masyarakat melalui pelayanan keuangan yang prima dan professional
Tujuan :
1.
Melatih para anggota untuk berhemat dengan
menabung teratur, sehingga terhimpun sejumlah dana untuk kepentingan masa depan
2.
Meyediakan pinjaman yang murah, cepat &
terarah
3.
Mengembangkan sikap bijaksana dalam
mempergunakan uang
4.
Memperat tali persaudaraan sesama anggota
5.
Menumbuhkan sikap percaya diri
Tidak ada komentar:
Posting Komentar